Info ABCD - Google seperti tidak pernah berhenti menciptakan dan merilis produk-produk terbarunya yang canggih dan pastinya memudahkan penggunannya.
Sepeti baru baru ini Google Inch membuat teknologi Papan Tulis Digital yang dinamai "Jamboard". Dengan adanya ini akan sangat mempermudah dalam menggantikan papan tulis
sebagai media menngajar ataupun presentasi.
Papan tulis memang sering berubah-ubah seiring berjalannya waktu dari mulai batu hingga yang dipakai saat ini menggunakkan blackboard ataupun whiteboard. Sekarangpun papan tulis dengan media tulis kapur sudah jarang sekali. dengan adanya whiteboard menggunakan media tulis spidol.
Papan tulis Jamboard ini berbasis Android sehingga tidak perlu repot-repot lagi menggunakkan spidol ataupun kapur untuk menulis, tinggal dengan sentuhan jari tangan saja tentunya.
Berikut ini akan saya jabarkan sedikit mengenai Jamboard, keunggulannya apa saja.
- Memiliki display ukuran 55 inci dan resolusi 4K. Ukurannya sudah sepeti papan tulis pada umumnya.
- Layar touchscreen dengan display sebesar 60Hz.Layaknya seperti papan tulis pada umumnya Jamboard juga dilengkapi penghapus sendiri, tapi anda juga bisa menhapus menggunakkan tangan.
- Dilengkapi konektivitas WiFi.
- Memiliki perangkat kamera depan HD, mikrofon, dan speaker built in.
- Tersedia juga tools berupa sticky notes. Sehingga bisa dengan mudah menambahkan dokumen dari Google Docs, Sheets, Slide, dan Foto
- Jamboard ini juga bisa digunakan untuk kolaborasi, setiap pengguna bisa sama-sama menulis, menggambar, atau berbagi ide di satu layar yang sama.
- Untuk kolaborasi ini, pengguna bisa menggunakkan tablet dan smartphone berbasis Android atau iOS.
-Pada bagian editing aplikasi Jamboard di tablet mengizinkan pengguna menggunakan semua fungsi editing yang ada di Jamboard. sedangkan aplikasi smartphone dibatasi fungsinya hanya untuk melihat layar proyek dan input data. Pengguna smartphone tidak bisa menggambar dan menulis.
Harga papan tulis Jamboard dijual dengan kisaran harga US $6.000 atau setara Rp.78 juta, cukup mahal ya. Tapi itu memang sebanding dengan kegunaannya.
Dalam perusahaan besar ini akan sangat berguna sekali dalam hal presentasi dll. Apakah kalian juga berniat memilikinya?
Wah,, mantep nih google ciptakan produk baru
BalasHapus
BalasHapusWahh mantap gam, jadi ada ide buat bikin papan elektronik kayak gitu. Biar ga habis*in tinta spidol :D
Main* ke blog saya juga ya gan :D > Catatan Kecil | Tempat Untuk Berbagi Pengalaman
Google selalu ber-inovasi dalam menciptakan produknya tidak heran perusahaan ini namanya sangat dikenal di seluruh dunia.
BalasHapus